Dari: Satia Chandra Wiguna
Topik: Re: [remaja-kritis] Hasil Pertemuan Nasional JPPR
Kepada: remaja-kritis@ yahoogroups. com
Tanggal: Selasa, 10 Februari, 2009, 11:24 AM
Saya sebagai alumni IRM memberikan masukan;
Pesan untuk Koko, jangan jadikan JPPR ini seperti "bola liar". Setiap yang ingin mengajukan nama sebagai CP JPPR Daerah harus sesuai dengan mekanisme organisasi, yaitu perwakilan resmi - dengan surat tugas - dari masing-masing PD/PW IRM (belajar dari masa lalu). Bukan liar seperti ini, seenaknya memberikan nama atau mengajukan nama sendiri, yang pada nantinya bermasalah ketika laporan (paling sering terjadi adalah; CP susah dihubungi ketika laporan telat).
Kedua, perlu dipertimbangkan pula untuk Sumatera Utara, adalah salah satu PW IRM yang laporannya banyak belum "beres" pada saat itu, sedangkan menerima dana cukup besar diantara PW IRM yang lain. Kedepannya, bagi PW IRM yang "bermasalah" dengan laporannya, harus dibuat komitmen. Hal ini untuk menjaga-jaga agar tidak terulangnya lagi permasalahn yang menimpa IRM.
Terima Kasih,
From: Batu Bara Putra <baturaba@yahoo. co.id>Sent: Monday, February 9, 2009 2:28:55 AM
Subject: Re: [remaja-kritis] Hasil Pertemuan Nasional JPPR
perasaan nasrul itu "mantan" PW IRM SUMUT deh, so...??? tanya kenapa?
Dikutip dari tulisan Putra Batubara


0 komentar:
Posting Komentar